Italia, SunduL – Mantan gelandang Milan, Gennaro Gattuso menyatakan suatu hari dirinya akan kembali ke San Siro, namun dengan posisi sebagai pengasuh klub.
“Saya merasa bahwa suatu hari saya akan kembali ke Milan sebagai
pelatih, karena klub tersebut bagaikan rumah saya,” ujarnya kepada surat
kabar Italia.
“Saya menyerah dengan setiap tawaran yang datang, termasuk dari
Singapura dan Malaysia. Sekarang saya punya proposal dari klub, yang
letaknya hanya satu jam dari rumah.”
Gattuso mengaku tidak ingin memberikan komentar banyak pada pencapaian Rossoneri, yang sekarang dibawah asuhan mantan rekan setimnya, Clarence Seedorf.
“Tidaklah benar jika kemunduran Milan akibat Seedorf. Saya rasa ini bukan bagian saya untuk memberikan komentar mengenainya.”
Dia kemudian mengenang bagaimana kesannya di Milan “Saya memiliki
hubungan baik dengan Presiden Silvio Berlusconi, setiap kali dia datang
ke ruang ganti, sikap hormat selalu ditunjukan olehnya.”
Sumber :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar